Tahun Ajaran 2021, Ini Rincian Biaya Kuliah Universitas Brawijaya
Senin, 17 Mei 2021 | 11:30 WIB
Risma Savhira
Kontributor
Malang, NU Online Jatim
Salah satu kampus favorit yang terletak di Kota Malang yaitu Universitas Brawijaya kembali menerima mahasiswa baru. Ada tiga jalur masuk bagi calon mahasiswa yaitu mandiri, Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN), dan Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN).
Setiap jalur masuk mematok biaya kuliah yang berbeda-beda juga tergantung pada program studi dan fakultas yang dipilih oleh calon mahasiswa.
- Biaya Kuliah UB Jalur Mandiri 2021
Biaya kuliah jalur mandiri ditentukan berdasarkan Peraturan Rektor UB nomor 41/2020 tentang biaya pendidikan. Biaya tersebut terbagi menjadi dua, yakni Uang Kuliah Tunggal (UKT) dan Iuran Pengembangan Institusi (IPI) serta terbagi menjadi kelompok 4 hingga 6.
UKT dipatok dari Rp 3.700.000 hingga Rp 21.600.000
IPI dipatok dari Rp 35.000.000 hingga Rp 120.000.000
- Biaya Kuliah UB Jalur SNMPTN dan SBMPTN
Biaya kuliah untuk peserta yang lolos di jalur SNMPTN dan SBMPTN hanya terdiri dari UKT per semester saja. Adapun, besaran biaya dibagi menjadi enam kelompok, dari I hingga VI.
UKT Kelompok I: Rp 500 ribu per semester
UKT Kelompok II: Rp 1 juta per semester
UKT Kelompok III: Rp 3 juta hingga Rp 8,8 juta per semester
UKT Kelompok IV: Rp 3,6 juta hingga Rp 17,3 juta per semester
UKT Kelompok V: Rp 4,4 juta hingga Rp 20,3 juta per semester
UKT Kelompok VI: Rp 4,6 juta hingga Rp 23,4 juta per semester
Biaya kuliah untuk peserta yang lolos di jalur SNMPTN dan SBMPTN hanya terdiri dari UKT per semester saja. Adapun, besaran biaya dibagi menjadi enam kelompok, dari I hingga VI.
UKT Kelompok I: Rp 500 ribu per semester
UKT Kelompok II: Rp 1 juta per semester
UKT Kelompok III: Rp 3 juta hingga Rp 8,8 juta per semester
UKT Kelompok IV: Rp 3,6 juta hingga Rp 17,3 juta per semester
UKT Kelompok V: Rp 4,4 juta hingga Rp 20,3 juta per semester
UKT Kelompok VI: Rp 4,6 juta hingga Rp 23,4 juta per semester
Terpopuler
1
Innalillahi, Nyai Hj Djamilah Ibunda Ning Jazil Ploso Kediri Wafat
2
Profil Nyai Hj Djamilah Hamid Baidlowi, Ibunda Ning Jazil Ploso
3
Almarhumah Nyai Hj Djamilah Dimakamkan Esok Hari di Komplek Masjid Jami Lasem
4
Innalillahi, Gus Alamuddin Dimyati Rois Wafat Usai Kecelakaan di Tol Pemalang
5
Khutbah Jumat: 5 Golongan Manusia Dikhawatirkan Meninggal Su’ul Khatimah
6
Inilah 4 Perbedaan Ibadah Haji dan Umrah, Cek Penjelasannya
Terkini
Lihat Semua